hosting indonesia

Contoh Program Sederhana QBasic



Beberapa Contoh Program Sederhana QBasic

Assalamualaikum wr wb,
Contoh Program Sederhana Q-Basic - Kemarin saya telah share aplikasi Q-BASIC yang bisa di gunakan untuk belajar bahasa pemograman dasar atau sederhana, 
Beberapa Contoh Program Sederhana QBasic
Untuk itu hari ini saya akan share Contoh program sederhana Q-Basic agar bisa membuat program yang sederhana silahkan disimak dan dipelajari ya :

Membuat Hitungan Luas Lingkaran dengan 3,14
CLS
PRINT "PENGHITUNG LUAS LINGKARAN"
INPUT "MASUKAN JARIJARI :", JARIJARI
LUAS = JARIJARI * JARIJARI * 3.14
PRINT "LUAS LINGKARAN ADALAH "; LUAS
PRINT
END

Membuat Hitungan Luas Lingkaran dengan 22/7
CLS
PRINT "PENGHITUNG LUAS LINGKARAN"
INPUT "MASUKAN JARIJARI :", JARIJARI
LUAS = JARIJARI * JARIJARI * 22/7
PRINT "LUAS LINGKARAN ADALAH "; LUAS
PRINT
END

Membuat Hitungan Luas Segitiga
CLS
PRINT "PENGHITUNG LUAS SEGITIGA"
INPUT "MASUKAN ALAS :", ALAS
INPUT "MASUKAN TINGGI :", TINGGI
LUAS = (ALAS * TINGGI) / 2
PRINT "LUAS SEGITIGA ADALAH "; LUAS
PRINT
END

Membuat Hitungan Luas Persegi
CLS
PRINT "PENGHITUNG LUAS PERSEGI"
INPUT "MASUKAN SISI :", SISI
LUAS = SISI * SISI
PRINT "LUAS PERSEGI ADALAH "; LUAS
PRINT
END

Keterangan :
CLS, atau clear screen dimana setiap kita menjalankan program yang dibuat selalu dengan layar yang bersih tidak ada sisa angka dari sebelumnya.
PRINT, adalah perintah yang digunakan untuk mencetak hasil program yang dibuat.
INPUT, adalah perintah untuk memasukan sebuah variabel yang ingin ditambahkan.
END, adalah untuk mengakhiri.
Itulah beberapa contoh program Qbasic semoga bermanfaat

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Contoh Program Sederhana QBasic"